Langsung ke konten utama

Season in The Sun

Sebelum posting di sini dipenuhi oleh catatan-harian-yang-bukan-curhat (baca: resume :p) aku mau curhat dulu. Beberapa waktu lalu, aku denger lagu ini waktu jalan-jalan ke sebuah supermarket. Kemudian bayang-bayangku pun terbang kembali ke 4 tahun yang lalu.

Kala itu, aku yang masih berambut panjang. Masih menggunakan rok biru pendek. Masih menyukai seorang cowo yang lucunya bisa aku sukai sampai 2 tahunan padahal masih cinta monyet. Masih merupakan jiwa yang bebas. Masih merupakan anak polos yang belum tahu galau. Masih merupakan siswi dengan prestasi yang, yaah, bisa dibilang lumayan lah (dibanding sekarang).

Terus aku teringat kembali, betapa berbedanya diriku saat itu. Aku begitu ceria, aku masih bukan jiwa yang terlalu tertutup. Setidaknya, jarang ada yang bilang aku pendiem (aku bersyukur pernah punya masa lalu kayak gitu hehehe). Aku pun teringat akan diriku yang begitu giat berusaha mendapatkan sekolah yang aku inginkan (saat itu sampai aku agung-agungkan ckckck). Tapi aku bersyukur aku punya masa lalu kayak gitu. Masa lalu yang kalau aku tiba-tiba inget, ngga pingin aku skip. Ngga kayak waktu... Ya sudah lah ya, it's just the past anyway. Any pain that I felt that time should have been gone. But, every lesson that comes along with every past should be remembered. So, I don't have to do the same mistakes. Isn't that right? :)

Season in The Sun - Westlife

  Goodbye to you my trusted friend
We've known each other since we were nine or ten
Together we've climbed hills and trees
Learned of love and ABC's
Skinned our hearts and skinned our knees

Goodbye my friend it's hard to die
When all the birds are singing in the sky
Now that spring is in the air
Pretty girls are everywhere
Think of me and I'll be there

We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the hills that we climbed were just seasons out of time

Goodbye Papa please pray for me
I was the black sheep of the family
You tried to teach me right from wrong
Too much wine and too much song
Wonder how I got along

Goodbye papa it's hard to die
When all the birds are singing in the sky
Now that the spring is in the air
Little children everywhere
When you see them I'll be there

We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the wine and the song like the seasons have all gone
We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the wine and the song like the seasons have all gone

Goodbye Michelle my little one
You gave me love and helped me find the sun
And every time that I was down
You would always come around
And get my feet back on the ground

Goodbye Michelle it's hard to die
When all the birds are singing in the sky
Now that the spring is in the air
With the flowers everywhere
I wish that we could both be there

We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the hills that we climbed were just seasons out of time
We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the wine and the song like the seasons have all gone
We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the hills that we climbed were just seasons out of time
We had joy we had fun we had seasons in the sun
But the wine and the song like the seasons have all gone

Komentar

  1. But I don't wanna say goodbye to you! :D
    Lagu ini ceria banget, selama aku smp sempet ikut anter jemput sekolahan, lagu ini sering bet disetel pagi2 di prambors :D

    BalasHapus
  2. I don't wanna either :D
    Hahaha iya, ceria banget. Oh ya? Zaman SMP hampir ngga pernah denger radio, sih. Soalnya di rumah ngga punya radio terus udah ngga ikut jemputan lagi hehehe
    Ini juga aku tau lagu ini gara-gara guru Bahasa Inggris waktu kelas 3 SMP. Di akhir-akhir semester, deket UN, listening di Labnya itu lagu ini. Terus kalau ada kelas, nyanyi lagu ini terus hahaha

    BalasHapus
  3. :D
    owh :D we had joy we had fun, we had season in the sun! :D

    sekalian latihan bahasa inggris kali ya :v

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soal TO Ilmu Sharaf - BISA Angkatan 33 - Tashrif Ayat Al-Quran

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh! Di sini saya akan share soal TO khusus tashrif ayat Al-Quran beserta kunci jawabannya sebagai latihan. بسم الله الرحمن الرحيم    📚  Soal Try Out Sabtu  🖊                🖋 Angkatan 33 📒                   🗓 Sabtu,  5 - Mei -  2018 🕰 Pk. 16.00 sd 18.00 WIB 💦💦💦💦💦💦💦💦💦 Silahkan Tashrif Isthilahy Surah Ali Imran (3) Ayat 47 ➖ 56 ✍ Temukan sebanyak mungkin kata yang bisa ditashrif (kata yang tashrifnya sesuai dengan wazan yang telah kita pelajari). Bisa dalam bentuk fiil, mashdar, isim fail dan isim maful. ✍ Kata yang ditashrif hanya Fi'il Shahih, abaikan Fi'il Mu'tal (kecuali untuk Fi'il Tsulatsy Mazid yang mengandung Huruf Illah dan tidak mengubah bentuk tashrif, Silahkan ditashrif) ✍ Tugas antum menentukan FI'IL MADHI-nya, kemudian  TASHRIF ISHTILAHIY dari fiil madhi hingga fiil nahiy. Silakan coba dijawab dulu, berikut ini kunci jawabannya: 🔑🗝🔑🗝🔑🗝🔑🗝🔑🗝 KJ TRY OUT SABTU

TO dan Ujian Ilmu Sharaf - BISA Angkatan 33

Bismillah... Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh! Tidak terasa sudah 5 minggu saya dan teman-teman peserta BISA Angkatan 33 mengikuti Program BISA. Ternyata, tidak mudah bertahan dalam grup dan terus melanjutkan pembelajaran. Hal ini terbukti hanya dengan tersisanya 12 tholibah di grup 33.12 dari yang asalnya 24 orang. Jadi program ini memang ketat dan disiplin dalam mendidik pelajarnya untuk bisa menguasai ilmu sharaf untuk pemula. Jangan khawatir, bagi pelajar yang bisa mengikuti materi dengan baik dan mengerjakan setiap tugas, TO, maupun ujian, insya Allah bisa menguasai ilmu sharaf untuk pemula ini dengan baik. Nah, syarat-syarat untuk mengikuti ujian Program BISA ini ada 2: 1. Mengikuti TO yang diselenggarakan di hari Sabtu/Minggu di pekan kelima (tanggal 5/6 Mei 2018) jam 15-18.30 WIB. 2. Menyetor hapalan 50 fi'il bebas (bab berapapun, boleh fi'il mu'tal) yang terdiri dari: fi'il madhy, fi'il mudhari, mashdar, beserta artinya. Boleh dicicil

Cover Sepatu dengan Rajutan

Karena ini cover so pasti sepatu hrs dr bhn yg lunak spy mudah di tusuk dg hook lancip uk no 10-12 merk rose Pilihan ada pd sepatu karet,,murah, bs di beli di pasar tradisional,,hrg sepasang bervariasi mulai 15rb ( trepes) hingga yg 35rb an ada hak nya  Sepatu gakbharus berlubang ,,polos juga bisa spt cth di (bawah) Benang yg dipakai adlah polychery dan sejenisnya atau nilon,,tp sy lbh suka polystwr krn lbh lentur dan gak sakit di tangan Hook yg dipakai no 2 atau 1 kalau merk rose ( saya belajar nya pake itu) maka spy gak sakit tangannya hook itu saya sambung dgn gagang sikat gigi Ok,,, saat kita.mau merajut,, sepasang sepatu karet, korek api buat memutus benang, hook kecil yg buat melubang dan hook yg utk merajut ( no 10 ) utk melubangi alas sepatu  Istilah mengesol ( membuat sol ) adalah menjahit sekeliling alas sepatu untuk cantolan saat merajut ke badan sepatu  Setelah sepatu di lubangi ( untuk.ngesol ) dengan benang yg sama utk dg.warna sepatu lbh baik, jarak.lubang